News

Live Streaming, Aksi Andi Gilang di Race ATC 2016 Seri 1 Sepang 2016

Avatar photo
×

Live Streaming, Aksi Andi Gilang di Race ATC 2016 Seri 1 Sepang 2016

Sebarkan artikel ini

Andi Gilang
Andi Gilang

SELANGOR,BBOnews.com — Race pertama Asia Talent Cup (ATC) seri perama Sepang Malaysia segera dimulai. Sesuai jadwal, race digelar pukul 16:30 WITA.

Menurut akun Honda Racing Team, aksi wakil Indonesia Andi Gilang dan Gerry Salim, dapat disaksikan secara live. Namun, melalui siaran live streaming Youtube Sabtu sore 29 Oktober 2016. “Andi Gilang dan Gerry Salim masih berpeluang untuk perebutan juara umum ATC tahun ini,”tulis akun Honda di Facebook.

Andi Gilang meraih pole position. Artinya, besok akan start dari grid pertama. Catatan waktu Andi terlihat konsisten sejak latihan resmi. Gerry Salim kendati masih belum pulih benar mampu membubuhkan waktu terbaik ketiga. Irfan Ardiansyah memperlihatkan progres maksimal. Meraih posisi ketujuh dari 20 pebalap yang ada. Di klasemen sementara yang menyisaka dua race, Andi Gilang di posisi empat dengan 142 poin.

Klasemen
1. Ai Ogura 160
2. Somkiat Chantra 153
3. Ryusei Yamanaka 144
4. Andi Izdihar 142
5. Gerry Salim 136

Streaming: