Scroll untuk Melanjutkan
News

Vote Online, X Factor Indonesia Voting Segera Ditutup

Avatar photo
×

Vote Online, X Factor Indonesia Voting Segera Ditutup

Sebarkan artikel ini

image

JAKARTA,BB – Buruan berikan vote di babak 9 besar X Factor Indonesia. X Factor Indonesia Voting dibuka hingga malam ini, Jumat 10 Juli 2015.

P R O M O S I
Pilih & KLIK MOBILNYA UNTUK INFO PROMO

Voting X Factor Indonesia dibagi dalam dua cara. PERTAMA menggunakan pulsa atau via sms. KEDUA voting melalui akun Google Plus.

“Khusus untuk voting Google Plus pemirsa memiliki 20 suara untuk satu akun Google. Baik sms maupun voting via online dibuka sejak pekan lalu,”tulis akun X Factor Indonesia di sosial media.

Memang tahun ini voting X Factor Indonesia juga menggunakan Aplikasi Google Plus. Pengguna dapat langsung membagikan 20 nilai kepada kontestan. Kini babak 9 besar Gala Show sudah di depan mata. KONSER GALA SHOW live di RCTI malam ini pukul 21:00 WIB.

Jika anda ingin memberikan vote secara online cukup mnwgetik kata kunci “X Factor Indonesia Voting” di halaman pencarian Google.co.id. Setelah nama dan foto finalis muncul, maka anda dapat membagikan suara ke finalis.

Berikut daftar peserta atau finalis 9 besar X Factor Indonesia Season 2:
1. Angela July (Overage)
2. Desy Natalia (Overage)
3. Sule Wijaya (Overage)
4. Ramli Nurhappi (Boys)
5. Aldy Saputra (Boys)
6. Jebe and Patricia (Group)
7. Clarissa Dewi (Girls)
8. Ismi Riza (Girls)
9. Ajeng Astianti (Girls)